Opini Bangsa - Helikopter milik PT Indonesia Morowali Park (PT IMIP) jatuh di Morowali, Sulawesi Tengah. Helikopter itu sedang mengangkut warga negara China.
Seperti dikutip
detikcom, berikut foto-foto penampakan Heli jatuh di Morowali:
 |
Helikopter milik PT Indonesia Morowali Park (PT IMIP) jatuh di Morowali, Sulawesi Tengah. Helikopter itu sedang mengangkut warga negara China.
|
 |
"Iya (warga negara China)," kata Kabid Humas Polda Sulteng AKBP Hery Murwono, Jumat (20/4/2018).
|
 |
Helikopter itu diterbangkan oleh pilot bernama Adi (32). Pilot dan penumpang yang merupakan WN China selamat.
|
 |
Namun, baling-baling dari helikopter yang jatuh itu menimpa seorang karyawan yang sedang melintas. Karyawan tersebut meninggal di lokasi.
|
 |
Berdasarkan informasi dari Ditjen Perhubungan Udara Kemenhub, ini identitas penumpang dan kru helikopter yang jatuh:
Penumpang:
1. Mr. Xi Laiwang
2. Mr. Guan Kejiang
3. Mr. Yang Xun
4. Mr. Zhao Yipu
5. Ms. Du Yifei
6. Mr. Du Gui |
Lokasi: